Sempat Mundur Jadi Senator, Mantan Wawako Ini Daftar Lagi

TANJUNGPINANG (HAKA) – Sempat mengundurkan diri sebagai anggota DPD RI pada tahun 2015 lalu, karena mencalonkan diri sebagai calon Wali Kota Batam. Kini, Ria Saptarika kembali maju sebagai calon senator dari Provinsi Kepri.

Sama seperti lima tahun yang lalu, Ria menjadi orang yang pertama menyerahkan dukungan untuk maju sebagai calon peserta Pemilu tahun 2019 dari jalur perseorangan. Continue reading “Sempat Mundur Jadi Senator, Mantan Wawako Ini Daftar Lagi”

16 Parpol Lolos Verifikasi Administrasi 2012

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA – KPU menyatakan 16 partai politik (parpol) calon peserta Pemilu 2014, lolos verifikasi administrasi. Sementara, 18 parpol tidak lolos, dari total 34 parpol yang diverifikasi.

“Kami telah melakukan rapat pleno, menetapkan hasil verifikasi administrasi tahap dua yang juga merupakan bagian akhir verifikasi administrasi,” ujar Husni Kamil Manik, Ketua KPU, saat memberikan keterangan pers kepada wartawan, Minggu (28/10/2012). Continue reading “16 Parpol Lolos Verifikasi Administrasi 2012”

PLN Pinjamkan 10 Genset ke KPU Batam

PLN Pinjamkan 10 Genset ke KPU Batam
Selasa, 07 April 2009
BATAM (BP) – Ketakutan PT Pelayanan Listrik Nasional (PLN) Batam jelang pelaksanaan pemungutan suara pada pemilu tanggal 9 April nanti adalah petir disertai cuaca buruk. Untuk mengantisipasi kekhawatiran itu, sebanyak 10 unit generator set (genset) langsung dipinjamkan ke KPUD dan sembilan Kecamatan sejak H-3 sore kemarin. Continue reading “PLN Pinjamkan 10 Genset ke KPU Batam”